Polsek Palabuhanratu Gelar Patroli Biru untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Palabuhanratu Gelar Patroli Biru untuk Cegah Gangguan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Gelar Patroli Biru untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Palabuhanratu melaksanakan giat Patroli Biru/KRYD di wilayah hukumnya. Kegiatan yang dipimpin oleh Aiptu Rustian dan Bripka Diki ini bertujuan untuk mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

    Dalam patroli tersebut, petugas memberikan imbauan kepada warga Desa Jayanti, Kecamatan Palabuhanratu, agar senantiasa menjaga keamanan lingkungan dan waspada terhadap tindak kejahatan. Warga juga diingatkan untuk segera menghubungi Call Center 110 jika membutuhkan bantuan kepolisian.

    Situasi selama kegiatan dilaporkan aman dan kondusif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Samapta Polsek Palabuhanratu Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Telah Menemukan Mayat di Bacan Timur, Diduga Awak Media yang Hilang Saat Insiden Speedboat Basarnas
    Ketua Umum SMSI Temui Mensos Bahas Sinergi dalam Peringatan HPN 2025

    Tags